Taman Mini Indonesia Indah atau sering di singkat
dengan TMII adalah sebuah kawasan wisata bertemakan kebudayaan Indonesia yang
terletak di Jakarta Timur.
TMII merupakan rangkuman berbagai aspek kehidupan masyarakat
Indonesia yang tersebar di 26 Provinsi pada tahun 1975 (sekarang telah bertambah menjadi 34 Provinsi 2016 dan anjunganpun dalam renovasi). Di tengah TMII
terdapat sebuah danau yang menggambarkan miniatur kepulauan Indonesia, adapun
kawasan ini setiap provinsi yang meliputi aneka busana, tarian dan tradisi daerah. Banyaknya
sarana menjadikan TMII sebagai salah satu kawasan wisata terkenal di Jakarta,
Indonesia. Taman Mini Indonesia Indah memiliki maskot yaitu Hanoman. TMII di
resmikan oleh Ibu Tien Soeharto pada tahun 1991.
sumber: rangkuman wisata Indonesia
album kegiatan IKW di TMII
album kegiatan IKW di TMII
Tidak ada komentar:
Posting Komentar